Kurikulum-HTN
Kurikulum Pengaturan kurikulum initi yang berlaku nasional dan kurikulum Institusional yang diterapkan oleh masing masing perguruan tinggi telah dirumuskan pada struktur kurikulum pada Jurusan Hukum Tata Negara Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim. Pelaksanaan kurikulum yang dimaksud akan diselenggarakan dalam sistem kredit semester(SKS), setiap semester terditi atas 16-18 minggu kegiatan. Program […]
Profesi-HBS
Lulusan jurusan Hukum Bisnis Syariah berpeluang untuk berkarya sebagai hakim Pengadilan Agama yang menyelesaikan perkara ekonomi/ bisnis syariah, praktisi bisnis keuangan syariah, baik di bank syariah maupun lembaga keuangan lainnya (pasar modal, pegadaian, perusahaan asuransi[takaful], baitulmalwattamwil [BMT], koperasi syariah), menjadi Dewan Pengawas Syariah (DPS) di lembagakeuangan,stafahliDewanSyariahNasionalMajelis Ulama Indonesia (DSN-MUI), staf ahli Badan Arbitrase Syariah Nasional […]
Kompetensi
Kompetensi lulusan adalah kompetensi akademik yang dimiliki setiap mahasiswa yang terdiri atas kompetensi dasar, kompetensi utama, dan kompetensi tambahan. a) Kompetensi Dasar Kompetensi dasar adalah kompetensi yang wajib di- miliki setiap mahasiswa sebagai dasar kompetensi utama dan kompetensi tambahan, antara lain: (1) Memiliki pemahaman yang memadai tentang aqidah islamiyah. (2) Berkomitmen tinggi untuk mengamalkan ilmu-ilmu […]
Tujuan pendidikan Jurusan/Program Studi Hukum Bisnis Syariah
Tujuan pendidikan Jurusan/Program Studi Hukum Bisnis Syariah adalah: 1) Menghasilkan Sarjana Hukum Islam yang memiliki kedalaman spiritual, keagungan akhlak, keluasan ilmu, dan kematangan profesianal. 2) MewujudkanSarjanaHukumIslamyangmampudan trampil dalam menganalisis persoalan Hukum Islam di masyarakatsertaproaktifdanterbukadalammenghadapi perkembangan masyarakat. 3) Menghasilkan Sarjana Hukum Islam yang menguasai dasar-dasar ilmiah, sehingga mampu menemukan, mmahami, menjelaskan, dan merumuskan permasalahan terkait Hukum […]